Ketika selesai beraktivitas, terkadang kita kepengin langsung rebahan, narik selimut, dan tidur nyenyak sampai pagi. Tapi, ada masa di mana kita enggak bisa langsung terlelap. Masalah sehari-hari, kekhawatiran akan yang terjadi esok hari, sampai problem kesehatan, bisa membuat kita susah tidur.
Ketika semua usaha kita biar cepat terlelap enggak mempan lagi, termasuk minum susu hangat, teh chamomile, atau menyalakan aroma terapi, ini saatnya sains memecahkan masalah kita. Yuk, intip 9 Cara Efektif Untuk Mengatasi Masalah Tidur Menurut Sains.
1. Hindari kopi dan teh tujuh jam sebelum tidur
2. Ketika terganggu karena mendengkur, tidur menghadap ke samping dengan tangan di bawah kepala
3. Kalau leher sakit, ganti bantal seenggaknya dua tahun sekali
4. Kalau sering terbangun di malam hari, jangan minum alkohol sebelum tidur
5. Kalau bagian hati sakit dan terasa panas, konsultasi ke dokter
6. Kalau pundak sakit, tidur menghadap ke atas sambil memeluk bantal
7. Kalau susah bangun, coba bangun setiap hari di waktu yang sama sekalipun akhir pekan
8. Ketika keram, coba pijat lembut pada bagian yang keram
9. Kalau punggung sakit, atasi dengan menyimpan bantal
Sumber: brightside.me